Mohon tunggu...
Kompasiana
Kompasiana Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Akun Resmi

Akun resmi untuk informasi, pengumuman, dan segala hal terkait Kompasiana. Email: kompasiana@kompasiana.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

[Topik Pilihan] Audrey dan Perundungan yang Masih Terjadi di Sekolah

11 April 2019   12:47 Diperbarui: 12 April 2019   13:52 315
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi diolah dari Foto Kusuma Wijaya/Kompas.com

Kasus-kasus perundungan kembali terjadi oleh siswa-siswi di sekolah. Kali ini korbannya adalah seorang siswi sekolah menengah pertama (SMP) di Pontianak, Kalimantan Barat, harus dirawat intensif setelah dianiaya oleh sejumlah sisiwi sekolah menengah atas (SMA), Jumat (29/3/2019) lalu.

Kasat Reskrim Polresta Pontianak, Kompol Husni Ramli menjelaskan kronologi kejadiannya. Hasil pemeriksaan sementara, katanya, jumlah pelaku diindikasikan berjumlah tiga orang pelajar, bukan 12 seperti yang beredar luas di media sosial.

Ini kemudian menjadi polemik ketika penanganan masalah semakin kompleks, bahkan bisa melahirkan masalah baru. Yaitu, bagaimana membuat efek jera kepada pelaku perundungan --yang notabene adalah pelajar-- dengan penanganan terhadap korban.

Sebab yang terjadi selama ini terkesan hanya berusaha mengantisipasi berbagai akibat atau gejala, bukan akar penyebab, masalah-masalah perundungan yang masih terjadi di lingkungan sekolah.

Bagaimana tanggapan Kompasianer terhadap kembali maraknya kasus-kasus perundungan yang masih terjadi di sekolah? Adakah kritik atau saran untuk, paling tidak, agar tidak terjadi kepada anak-anak kita?

Sampaikan opini/pendapat Kompasianer dengan menambahkan label AudreyDanPerundunganDiSekolah (tanpa spasi) pada setiap artikel.

Kompasianer juga bisa meyampaikan opininya di laman Pro-Kontra dengan topik serupa: Bagaimana Menyikapi Perundungan di Sekolah?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun