Mohon tunggu...
Kompas.com
Kompas.com Mohon Tunggu... Administrasi - Kompas.com

Kompas.com merupakan situs berita Indonesia terlengkap menyajikan berita politik, ekonomi, tekno, otomotif dan bola secara berimbang, akurat dan terpercaya.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Tidak Ditemukan Barang Bukti, Robby Abbas Rencananya Akan Direhabilitasi

5 Maret 2021   21:00 Diperbarui: 5 Maret 2021   21:03 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Robby Abbas alias RA (32), atau yang lebih dikenal sebagai mucikari artis diabadikan di halaman Gedung Trans, Jalan Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (10/5/2016).

Robby Abbas alias RA (32), atau yang lebih dikenal sebagai mucikari artis diabadikan di halaman Gedung Trans, Jalan Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (10/5/2016).JAKARTA, KOMPAS.com- Mantan muncikari artis, Robby Abbas ditangkap polisi karena diduga menyalahgunakan narkoba jenis sabu.

Robby ditangkap di hotel kawasan Pal Merah, Jakarta Barat, Kamis (4/3/2021) ini.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan, Robby akan diarahkan untuk lakukan rehabilitasi.

Baca juga: Robby Abbas Mengaku Gunakan Sabu Demi Hilangkan Stres

“Untuk kami arahkan rehabilitasi,” kata Yusri saat jumpa pers, Jumat (5/3/2021).

Yusri mengatakan, Robby akan direhab karena pihak kepolisian tidak menemukan barang bukti sabu saat menangkap Robby. Saat itu Robby ditangkap seorang diri.

Meski demikian, saat diperiksa tes urine, Robby dinyatakan positif amphetamine dan metamphetamine atau sabu-sabu.

Baca juga: Polisi Cari LL, Teman Robby Abbas yang Ikut Konsumsi Sabu

“Iya karena positif (menggunakan sabu) tanpa barang bukti,” ujar Yusri.

Kepada polisi, Robby mengaku menggunakan narkoba untuk menghilangkan rasa stresnya.

Dia terakhir menggunakan narkoba pada Januari 2021. Saat itu, ia menggunakan narkoba bersama temannya berinisial LL.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun