Mohon tunggu...
Toto Priyono
Toto Priyono Mohon Tunggu... Penulis - Penulis
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Kamu bintang besar! Apa yang akan menjadi keberuntungan Anda jika Anda tidak memiliki sesuatu yang membuat Anda bersinar? -Friedrich Nietzsche-

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Kampung Karisma dan Geliat Ekonomi Kreatif Baru di Cilacap

9 Juli 2020   14:20 Diperbarui: 10 Juli 2020   06:00 813
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tidak ada ide-ide yang benar-benar orisinil, semua bentuk ide adalah proses dari mengembangkan, berinovasi, dan  kemauaan untuk terus berkreatif dalam menyongsong kehidupan bermasyarakat. 

Mungkin opini saya melalui judul artikel ini membuat anda bertanya tentang Kampung Karisma, apa sebenanya Kampung Karisma? Mungkinkah sama dengan kampung KB, atau kampung-kampung lainnya?

Saya akan katakan itu tidaklah sama, tetapi dalam gerak kerjanya sendiri sama yakni; memaksimalkan potensi-potensi warga masyarakat perkampungan (desa) untuk terus tumbuh dalam kreatifitas guna menjawab harapan mereka sebagai wadah dari eksisnya masyarakat perkampungan atau desa dalam hal pemberdayaan.

Kampung Karisma berada di Jalan Pramuka, Desa Karangrena, Kecamatan Maos, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, Indonesia. Diresmikan belum genap sebulan yang lalu yakni hari Senin, tanggal 15 Juni 2020 oleh angota DPR RI sekaligus istri dari Bupati Cilacap HJ. Teti Rohatiningsih.

Mengapa mengambil nama Kampung Karisma tentu terinspirasi dari nama desanya yakni Desa Karangrena sebagai tempat dimana Kampung Karisma itu berada. 

Karisma sendiri adalah singkatan dari "Karangrena Istimewa", karena sampai kapanpun dengan visi adanya Kampung Karisma, bersama selalu berhasrat mengistimewakan Desa Karangrena sebagai symbol sejarah masyarakatnya.

Sebab dalam mendirikan Kampung Karisma sendiri merupakan bentuk dari sikap gotong-royong yang baik oleh warga masyarakat sekitar Kampung Karisma, yang didukung penuh oleh dana CSR atau Corporate Social Responsibility PT. Pertamina Fuel Terminal Maos.

Pemberdayaan masyarakat sekitar Kampung Karisma merupakan tujuan utama, maka dari itu Kampung Karisma sedikit banyaknya merupakan wadah ekonomi kreatif yang menyongsong desa wisata dengan memaksimalkan keberadaan Sungai Serayu, yang selama ini menjadi icon desa Karangrena, Kecamatan Maos, Kabupaten Cilacap.   

Oleh karena itu diawal berdirinya Kampung Karisma, kreatifitas sumber daya manusia menjadi factor penggerak utama Kampung Karisma, maka yang dapat ditemukan saat ini dikampung karisma adalah sebagai berikut;

Pasar Rakyat

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun