Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Merobohkan Standar Kecantikan dengan Menjadi Perempuan Independen

22 April 2021   13:50 Diperbarui: 22 April 2021   13:56 372 1
Beberapa bulan terakhir pembicaraan mengenai standar kecantikan senter dipublikasikan di ruang online. Baik itu oleh akademisi, praktisi, publik figur dan pengguna media sosial secara umum. Di Indonesia sendiri, perempuan dinilai cantik jika berkulit putih, tinggi semampai, berbadan langsing dan berambut lurus. Adanya standar kecantikan ini membuat para perempuan lebih fokus pada tampilan luar, menuntut diri untuk menggunakan produk pemutih bahkan melakukan suntik putih. Selain itu, kecenderungan penggunaan filter foto juga mengindikasikan adanya krisis kepercayaan diri. Dalam sebuah studi menyatakan bahwa adanya standar kecantikan membuat seseorang memiliki citra diri yang negatif sehingga menimbulkan masalah psikologis seperti; gangguan depresi, kehilangan kepercayaan diri, gangguan makan hingga Body Dysmorphic Disorder.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun