Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Generalisasi dalam Penelitian Sosial

18 Juli 2022   07:30 Diperbarui: 18 Juli 2022   07:37 4172 18
KONSEP generalisasi akan pasti ada dalam melakukan penelitian ilmiah, baik metode penelitian kualitatif mapun metode penelitian kuantitatif. Generalisasi dilihat sebagai sebuah tindakan penalaran untuk menarik kesimpulan baik secara induktif atau deduktif sebagai hasil pengamatan dan penelitian terhadap sebuah permasalahan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun