Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Tradisi Mewarnai Kuku Ala Masyarakat Wakatobi (Hepatirangga)

19 Oktober 2013   19:15 Diperbarui: 20 Mei 2020   08:28 180 0


Wakatobi adalah nama sebuah kabupaten yang terkenal dengan kekayaan bawah laut dan keanekaragaman tradisi dan budayanya. Salah satu tradisi yang masih di lakukan dan di pertahankan sampai saat ini adalah tradisi mewarnai kuku di malam lailatul Qadar atau malam ke-27 bulan ramadhan yang biasa disebut masyarakat setempat dengan sebutan “ Hepatirangga” kegiatan ini biasanya untuk menandai bahwa masyaraakat wakatobi telah melewati malam lailatulQadar dan berharap dapat menemuinya lagi di tahun-tahun berikutnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun