Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Agama Gembira

9 Juli 2017   11:36 Diperbarui: 9 Juli 2017   11:55 513 0
Salah satu dari tujuan utama agama sesungguhnya adalah menggembirakan atau membahagiakan, baik untuk diri sendiri dan juga orang lain. Bahkan, para sosiolog agama memberikan gambaran secara tepat, bahwa agama bisa menjadi perekat solidaritas sosial. Agama dapat memberikan rasa damai dan tentram ketika seseorang berada dalam kondisi kegelisahan, pun dalam kondisi dirinya sedang dilanda kekacauan hati atau pikiran, ia dapat menentramkan sekaligus mengembalikan kondisi jiwanya menjadi lebih tenang. Kegembiraan yang kemudian didapatkan dari nilai-nilai agama yang dianut seseorang, bukanlah nilai semu, tetapi nilai sesungguhnya yang dapat mengubah secara lebih baik seluruh pranata kehidupan dalam diri seseorang penganut agama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun