Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Opini: Ilmu Bukan Hanya Ada di Ruang Sempit, namun Alam adalah Sarang Ilmu Pengetahuan yang Luas

6 Desember 2022   11:17 Diperbarui: 28 Desember 2023   01:29 417 0
Merdeka merupakan bebas atau kebebasan. Bebas dalam artian disini adalah dapat berdiri sendiri, tidak adanya keterikatan dan tidak adanya tuntutan dari pihak manapun. Sedangkan belajar sendiri merupakan sebuah proses perubahan guna meningkatkan pengetahuan, keterampilan, daya piker, pemahaman, sikap, serta berbagai kemampuan lainya. Dapat kita ketahui banhwa dari kedua pengertian di atas, merdeka belajar merupakan kebebasan dalam proses perubahan diri guna meningkatkan pengetahuan, keterampilan, sikap serta daya berfikir atas pemahaman dari segi manapun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun