Bulan Februari, saya mendapat tugas dari diri sendiri untuk membuat resensi buku karya sahabat RVL. RVL singkatan dari Rumah Virus Literasi, sebuah grup para pecinta literasi, terutama menulis, yang digawangi oleh seorang Blantik Literasi yakni Mr. Emcho.
KEMBALI KE ARTIKEL