Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerita Pemilih

Menyoal Larangan Penggantian Jabatan dan Netralitas ASN

8 Januari 2020   16:11 Diperbarui: 8 Januari 2020   16:13 212 0
Salah satu titik rawan dalam Penyelenggaraan Pemilihan kepala daerah adalah majunya petahana atau incumbent sebagai Peserta Pemilihan, terutama dalam Pilkada 2020 ini. Berkemungkinan terdapat beberapa incumbent yang bakal maju dalam Perhelatan Akbar Pemilihan Kepala Daerah yang berlangsung pada tanggal 23 September ini. Ada yang baru satu periode menjabat sebagai bupati dan wakil bupati atau walikota dan wakil walikota yang akan maju untuk periode yang kedua dan ada juga yang sudah dua periode dan akan maju untuk pemilihan gubernur dan wakil gubernur.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun