Baru-baru ini saya selalu mendengar perdebatan tentang kemasan air mineral sekali pakai dengan kemasan yang isi ulang. Mana lebih bermanfaat, terutama untuk kondisi lingkungan kita. Entah perdebatan sekedar obrolan di luar pandemi atau memang persoalan serius yang mesti mendapat perhatian. Yang jelas saya jadi tergelitik untuk mencari tahu lebih jauh.
KEMBALI KE ARTIKEL