Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

"Public Private Partnership" dan Keterbatasan Pemerintah

1 Juni 2019   02:30 Diperbarui: 1 Juni 2019   02:41 935 0
Dewasa ini pembangunan infrastruktur yang berupa sarana dan prasarana memiliki peran penting sebagai penunjang kelangsungan kehidupan masyarakat. Hal tersebut secara tidak langsung menuntut pemerintah untuk menciptakan kesejahteraan masyarakat melalui pemenuhan kebutuhannya akan fasilitas dan utilitas publik. Namun, tentunya dalam setiap kegiatan terdapat kendala atau hambatan, begitu pula disini pemerintah tidak dapat bekerja sendiri untuk mencapai tujuan tersebut sehingga dibutuhkannya kerjasama dengan pihak-pihak lain, yang dimaksud disini yaitu pihak swasta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun