Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pemanfaatan Internet Metode Perkuliahan Hybrid Universitas Aisyiyah Yogyakarta di Masa Pandemi

18 Januari 2022   11:26 Diperbarui: 18 Januari 2022   11:52 111 0
Sudah 2 tahun lamanya covid-19 melanda seluruh dunia, seperti yang dikabarkan covid 19 pertama kali terjadi di Wuhan China Tiongkok. Kemudian menyebar di Indonesia, semakin maraknya covid-19 yang menyebabkan dampak dari berbagai bidang terutama pada bidang perekonomian dan pendidikan. Untuk meminimalisir terjadinya covid19 yang semakin meluas perintah melakukan berbagai upaya mulai dari melaksanakan protokol kesehatan,Social distancing, PSBB, hingga melakukan vaksinasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun