Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Mencari Solusi Urgensi Literasi

26 November 2021   09:43 Diperbarui: 26 November 2021   10:10 210 2
Menilik dari sejarah, bangsa Indonesia dapat melakukan pergerakan dan bahkan mendapatkan kemajuan sedikit demi sedikit karena adanya golongan terpelajar yang rajin membaca dan cinta dengan ilmu-ilmu yang tertulis dalam buku, sehingga mereka menjadi sosok yang terpelajar. Mereka yang gemar membaca dan rajin menganalisa dari apa yang mereka baca lambat laun memahami dan menyadari bahwa ada yang salah dengan bangsa mereka yang semakin hari semakin ditindas oleh penjajah pada saat itu, sehingga menimbulkan kegeraman yang mendalam dan semangat untuk merdeka dari penjajahan. Dengan pengetahuan dan pemahaman yang mereka miliki, mereka mencari cara agar bangsa Indonesia bisa lepas dari cengkraman penjajah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun