Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pembukaan PMM Bhaktiku Negeri dari Universitas Muhammadiyah Malang untuk Desa Tawangrejo

21 Januari 2022   21:05 Diperbarui: 21 Januari 2022   21:19 340 0
Pada hari Senin, 13 Desember 2021 beberapa mahasiswa dari Universitas Muhammadiyah Malang sedang menjelaskan program kerja yang akan dilaksanakannya selama melakukan PMM (Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa) di Desa Tawangrejo. Kegiatan PMM tersebut akan berlangsung selama 1 bulan mulai dari tanggal 13 Desember 2021 hingga 13 Januari 2022. Sebelum kegiatan PMM dimulai, perwakilan mahasiswa telah berdiskusi bersama perangkat desa mengenai apa saja kebutuhan desa yang dapat dibantu oleh Tim PMM kelompok 55 gelombang 17 ini. Tim tersebut terdiri dari 5 mahasiswa dari Jurusan Informatika, diantaranya ialah:

  1. Lidya Fankky Oktavia P.
  2. Bella Dwi Mardiana
  3. Muhammad Nur Ichsan
  4. Devanis Dwi Sutrisno
  5. Wahyu Budi Utomo
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun