Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Menghilangkan Budaya Perundungan

14 Januari 2021   19:22 Diperbarui: 14 Januari 2021   19:31 199 3
Apa yang terlintas di benak Anda ketika mendengar Cinta Laura? Mungkin sebagian besar dari Anda teringat dengan sosoknya yang terkenal dengan logat bulenya. Bahkan slogan 'udah hujan, becek, gak ada ojek' sering dilekatkan dengan artis Indonesia yang kini sudah 'go international' ini. Tidak sedikit masyarakat Indonesia yang akhinrya menjadikan aksen Cinta itu sebagai bahan olok-olok. Namun mungkin tidak banyak yang tahu bahwa Cinta merasa menjadi korban perundungan dikarenakan gaya bicaranya tersebut. Dan ternyata hal tersebut menjadikan Cinta yang memulai karier sejak usia 13 tahun pernah sakit hati selama bertahun-tahun lamanya. Pengalamannya menjadi korban perundungan ini ia bagikan di kanal Youtube Asian Boss akhir Oktober 2020 lalu (https://youtu.be/8eRtq88UVqA). Beberapa hari lalu, Cinta Laura bahkan mengungkapkan kekecewaannya di akun Twitternya (https://twitter.com/xcintakiehlx/status/1338714312219656192) terhadap host salahsatu stasiun televisi nasional yang terkesan mengejek aksennya tatkala menyebut namanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun