Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Seminar Bangun Asa Sukses Digelar, Ester Dian Angelina Simanullang: Bangga Bisa Membangun Asa Orang Banyak Khususnya Para Generasi Muda

6 Mei 2022   15:15 Diperbarui: 6 Mei 2022   15:17 1094 1


KOMPASIANA.COM, HUMBAHAS - Bangun Asa adalah komunitas kepemudaan yang bertujuan untuk berbagi motivasi, inspirasi, dan juga sosialisasi. Bangun Asa memiliki jargon yaitu "Gagas Cita, Bangun Asa Bersama!"


Sebelum nya tahun 2020 namanya bukan lah Bangun Asa melainkan Ester memberikan nama komunitas nya tersebut yaitu Info PTK.


Seiring berjalan nya waktu pada hari Jumat, 16 April 2021 lahir lah Bangun Asa yang didirikan oleh Ester Dian Angelina Simanullang bersama dengan rekan-rekan anak muda inspiratif yaitu Leonard Alfaro A.S, Nicholas Martua Siagian, dan Elvis Tampubolon. Ke 4 anak muda tersebut lah yang berada di balik layar Bangun Asa. Ke 4 anak muda ini saling bekerja sama dan juga memiliki tujuan yang sama untuk membangun anak-anak muda di sekitar nya baik dalam ruang lingkup mikro atau pun makro. Ke-4 anak muda ini masih mahasiswa/i yang menempuh pendidikan nya di berbagai universitas negeri seperti di USU, UI dan Unpad. Walaupun mereka menempuh pendidikan nya dengan jarak berjauhan namun tetap kembali lagi ke awal mereka punya tujuan yang sangat baik untuk anak-anak muda Indonesia.


Selain itu, ada Filosofi dari Bangun Asa yaitu Huruf B & A adalah akronim dari nama Bangun Asa. Kemudian ada Warna Biru & Kuning adalah warna yang melambangkan semangat dan optimisme.


KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun