Setiap orang di dunia ini pasti ingin dilahirkan dengan kesempurnaan. Namun, Tuhan Yang Maha Kuasa terkadang memberikan cobaan bagi hamba-Nya untuk menguji seberapa kuat orang tersebut akan terus bersabar dan berusaha. Sebagai contoh adalah gangguan autisme. Orang dengan pengidap gangguan ini sering kali tersisihkan dari masyarakat karena mereka tidak bisa bersosialisasi, sehingga sulit untuk membangun hubungan dengan orang lain.
KEMBALI KE ARTIKEL