Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur

Lapas Perempuan Palembang Terima Bantuan Program Gerakan Wanita Tanam Sayuran

5 Oktober 2022   18:13 Diperbarui: 5 Oktober 2022   18:17 124 0
*Wow! Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel Terima Bantuan Program Gerakan Wanita Tanam Sayuran*

Rabu (5/10), Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel menerima bantuan untuk Program Gerakan Wanita Tanam Sayuran dari PT. Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel. Sebagai simbolis dilakukan penandatanganan Berita Acara Serah Terima oleh Ike Rahmawati selaku Kepala Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel dan M. Ali Ba'bud selaku Integrated Terminal Manager Palembang perwakilan PT. Pertamina Patra Niaga Tegional Sumbagsel di aula Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel.

Bantuan ini berupa Sarana dan Prasarana dalam kegiatan pelatihan tanam sayuran, pemberian pendampingan/mentor, dan pengetahuan tentang manajemen pemasaran hasil kegiatan.

Kepala Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel Ike Rahmawati mengatakan, "Dengan adanya bantuan ini mendukung program Bimbingan Kerja dalam melatih keterampilan warga binaan agar siap kerja saat kembali ke masyarakat. Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel akan terus bekerjasama dengan stakeholder untuk memberikan pelatihan keterampilan bagi warga binaan. "@Kemenkumham_RI
@Ditjenpas
@Kumhamsumsel
@lpp_palembang
#KumhamPasti
#KumhamSumsel
#HarunSulianto
#LapasPerempuanPalembang
#IkeRahmawati

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun