Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Fungsi, Kedudukan, dan Sejarah Bahasa Indonesia

28 Oktober 2020   12:45 Diperbarui: 28 Oktober 2020   13:01 93 1
Bahasa indonesia adalah bahasa yang sudah ditetapkan oleh negara Indonesia sebagai bahasa nasional. Bahasa Indonesia sendiri memiliki beberapa fungsi, untuk fungsi utama sebagai bahasa nasional diantaranya yaitu : sebagai lambang identitas nasional, lambang kebanggaan bangsa, dan sebagai alat pemersatu bangsa dan budaya. Sebagai bahasa negara bahasa indonesia memiliki 3 fungsi utama, yaitu : sebagai bahasa kenegaraan, bahasa pengantar pendidikan, bahasa dalam perencanaan pembangunan, dan bahasa pengembangan budaya dan iptek. Kedudukan bahasa Indonesia sendiri memiliki 2 kedudukan. Yang pertama yaitu sebagai bahasa nasional yang berdasarakan pada Sumpah Pemuda 28 oktober 1928. Yang kedua adalah bahasa indonesia sebagai bahasa negara yang telah tercantum di dalam UUD 1945 bab XV pasal 36. Sejarah dari bahasa Indonesia mengalami pertumbuhan dan beberapa kali perubahan ejaan. Diantaranya yaitu :

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun