Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan Artikel Utama

Refleksi Hari Antikorupsi, Bagaimana Jika Muatan Lokal Diganti dengan Pendidikan Seks?

11 Desember 2020   05:40 Diperbarui: 11 Desember 2020   08:55 698 10
Korupsi telah menjadi ritual yang tak dapat lepas dari kekuasaan suatu rezim. Setiap Rezim yang berkuasa selalu berhadapan kepada penyakit masyarakat yakni korupsi. Dalam satu bulan terakhir, tercatat dua menteri kabinet Jokowi tengah berhadapan dengan masalah Korupsi.

Kompasianer Teddy Triyadi Nugroho menulis dalam pembukaan artikelnya yang menjadi salah satu terpopuler di Kompasiana kemarin (10/12). Kemudian ia melanjutkan, Pilkada serentak yang digelar bisa menjadi sarana refleksi kritis terhadap permasalahan korupsi yang kian masif terjadi di negeri ini.

Selain itu, Kompasianer Tiara Puspa Ramadanti beropini kalau sebaiknya pendidikan seks menggantikan posisi muatan lokal di kurikulum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun