Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN-T IPB University Bersama Dinas Kesehatan Kenalkan Pentingnya PIRT Bagi UMKM dan Cara Pembuatan Izin di Desa Cikaret

23 September 2022   23:47 Diperbarui: 23 September 2022   23:47 130 0
UMKM adalah kegiatan usaha atau bisnis yang dijalankan oleh individu, rumah tangga, maupun badan usaha kecil. UMKM merupakan salah satu sumber penghasilan warga Kelurahan Cikaret. Pada kelurahan ini terdapat beberapa UMKM yang didominasi dari bidang pangan. Penerapan sertifikasi izin UMKM dapat menjadi legalisasi usaha yang dimiliki warga Kelurahan Cikaret. Dengan adanya izin edar, produk tersebut dapat disebarluaskan ke berbagai wilayah dengan aman dan terjamin baik kualitas maupun kebersihannya. Sertifikasi ini juga memungkinkan adanya peningkatan penjualan karena terpercaya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun