Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Multatuli

29 November 2019   21:50 Diperbarui: 30 November 2019   10:37 318 16
Multatuli adalah kata latin yang bermakna "Aku sudah menderita cukup banyak" atau "Aku sudah banyak menderita". Ini nama pena dari seorang penulis bangsa Belanda bernama Eduard Douwes Dekker, yang pernah menjabat asisten residen Lebak dalam masa pemerintahan Kolonial Belanda. Bagi para sastrawan dan pujangga Indonesia bahkan peminat kesusatraan jelas mengenal siapa Multatuli. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun