Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pendekatan Studi Islam, Normatif dan Semantik

10 Desember 2019   10:10 Diperbarui: 10 Desember 2019   10:15 53 0
Pendekatan  adalah suatu cara untuk dapat mencapai tujuan dengan melakukan cara yang memudahkan pendidik . Pendekaan study islam adalah cara seseorang mengetahui dan mendalami islam. Ada beberapa pendekatan dalam studi islam yaitu: pendekatan normatif dan pendekatan semantikPendekatan normatif adalah pendekatan yang dilakukan dengan cara mendekatkan pada peraturan (norma)yang ada sesuai ajaran islam dengan ketentuan Al-Quran dan Assunah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun