Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Madani Berdemokarasi atau Berislami?

9 April 2020   08:30 Diperbarui: 9 April 2020   08:27 9 0
Siapa yang tidak mengenal istilah masyarakat madani, di era modern yang mudah mengakses segala informasi dengan kemajuan teknologi yang ada, tentunya pengetahuan tentang masyarajat madani sudah tidak lagi asing bahkan tanpa kita sadari bisa jadi kita adalah bagian dari masyarakat madani. Dari konteks bahasa masyarakat madani adalah masyarakat yang memiliki keseimbangan pikiran dengan tatanan pemerintah yang bermoral  serta memiliki stabilitas kehidupan politik yang demokratis.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun