Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Benarkah Bayi "Tiba Sampir" Memiliki Keistimewaan?

1 Agustus 2019   21:31 Diperbarui: 24 Juni 2021   06:25 3001 1
Tali nuchal (Nuchal Cord) atau tali yang melilit di leher, adalah salah satu kondisi di mana bayi dalam kandungan terlilit tali pusar, yang mirip dengan usus. Hal itu adalah satu dari banyak hal yang ditakuti calon ibu akan sebuah persalinan. Para ibu berpikir bayi yang dikandungnya bisa tercekik oleh tali pusarnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun