Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Meneguhkan Literasi di Antara Maraknya Provokasi Digital

22 Juni 2019   13:01 Diperbarui: 22 Juni 2019   13:36 76 2
Ada pepatah yang mengatakan 'apa yang kau tebar, itulah yang akan kau tua'. Apa yang kau lakukan, itulah yang akan kau rasakan. Pepatah itu rasanya masih berlaku di era yang serba modern ini. Ketika kita menebar bibit kebaikan, makan kebaikanlah yang akan kita dapatkan di kemudian hari. Sebaliknya, jika menebar keburukan dimana-mana, provokasi dan kebencian, maka yang lahir adalah generasi yang mudah marah, intoleran dan gemar menebar provokasi kekerasan. JIka ini yang terjadi, maka negeri yang tentram dan damai ini, pelan-pelan akan diambang kehancuran, hanya karena tak bisa berujar dan berperilaku yang baik di dunia maya dan dunia nyata.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun