Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Hindari Kebiasaan Ini Jika tidak Ingin Gigi Sensitif!

28 April 2017   14:06 Diperbarui: 28 April 2017   14:24 64 1
Pernahkah Anda salah satu orang yang mengalami kondisi gigi sensitif? Faktanya, menurut survei yang dilakukan oleh Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Padjajaran (FKG UNPAD)  pada 2009 lalu, ada sebanyak 65% penduduk Indonesia mengalami masalah gigi salah satunya yaitu kondisi di mana gigi terasa ngilu setiap kali mengonsumsi makanan dan minuman yang mempunyai suhu ekstrim (terlalu dingin atau panas), hingga rasa yang terlalu manis atau asam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun