Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Kartini, Literasi, Kesetaraan dan Feodalisme Sumber Keterbelakangan Perempuan

21 April 2021   13:21 Diperbarui: 21 April 2021   13:37 431 2

Dari surat - surat Kartini yang dikirimkan ke para sahabatnya di Belanda, terbuka tabir bahwa perempuan penulis terlihat tangguh dan pantang menyerah dalam memperjuangkan kaum perempuan di bumi pertiwi untuk bisa duduk sejajar dengan laki- laki. Kartini membuka mata bahwa di balik kepasrahan kaumnya sebenarnya ada sisi lain yang penggugatan pada kedudukan perempuan yang selalu dibawah laki - laki. Itu terjadi karena budaya feodal, budaya di mana perempuan hanya dianggap sebagai konco wingking dalam budaya patriarki Jawa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun