Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife Pilihan

Zoom Memerdekakan Kita

20 Agustus 2021   09:23 Diperbarui: 20 Agustus 2021   09:38 171 2
Tak terasa pandemi Covid 19 telah satu setengah tahun melanda dunia termasuk Indonesia. Dengan sendirinya pola kerja, pola sekolah, pola ibadah, dan pola kehidupan lainnya segera berubah pula. Tentu menyesuaikan dengan kondisi pandemi tersebut. Anak sekolah tidak dimungkinkan lagi belajar di bangku sekolah seperti biasa.  Lalu muncullah pola belajar jarak jauh, dan muncullah istilah BDR (Belajar Dari Rumah) . Demikian juga halnya dengan dunia kerja, tiba tiba pekerja diakrabkan dengn pola kerja dari rumah dan kerja dari kantor. Pekerja segera akrab dengan  istilah  WFH (Work From Home) dan WF) (Work From Office).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun