Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Kampanye Virtual di Pilkada Serentak Tahun 2020: Apakah Bisa Efektif Secara Teknis di Lapangan?

13 Agustus 2020   18:28 Diperbarui: 13 Agustus 2020   18:16 283 0
Ditengah situasi pandemic saat ini, berbagai kegiatan dilakukan secara daring dari rumah. Baik itu bekerja, belajar mengajar sampai dengan meet up bersama teman-teman pun dilakukan dari rumah. Pandemic ini membuat masyarakat di seluruh dunia terkhusus masyarakat Indonesia mengalami kesusahan dan kehilangan pekerjaan. Tidak hanya itu, pandemic yang disebabkan oleh wabah virus Corona ini membuat perekonomian negara menjadi terguncang. Berbagai kebijakan telah dibuat oleh pemerintah untuk mengatasi dampak dari pandemic ini sendiri. Salah satu kebijakan di bidang politiknya yaitu menetapkan pelaksanaan Pilkada Serentak tahun 2020 dilaksanakan pada tanggal 9 Desember mendatang jika wabah ini pada bulan Agustus menurun jumlah kasus positifnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun