Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Menghapus Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme dalam Dunia Pendidikan

1 Mei 2022   07:59 Diperbarui: 1 Mei 2022   08:06 3094 1
Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN) serta berbagai kecurangan bukan lagi menjadi suatu hal yang dianggap tabu dalam keberadaan dunia pendidikan Indonesia, telah menjadi rahasia umum bahwa masih terdapat banyak sekali praktik KKN dalam pengimplementasian pendidikan yang seharusnya bersifat murni dan bersih, ditambah lagi dengan fakta menyedihkan yang menunjukan bahwa saat ini praktik-praktik KKN tidak lagi dilakukan secara tertutup melainkan terjadi secara terang-terangan. Melihat hal ini, maka sudah semestinya noda tersebut harus menjadi suatu perhatian besar dari berbagai pihak terkait demi memastikan agar segala tindak tersebut perlahan-lahan mulai terhapus dari dunia pendidikan yang akan menjadi penentu utama dari masa depan anak bangsa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun