Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Turut Memahami Peliknya Mitra Pengemudi Online, Antara Kebijakan dan Kenyataan

31 Oktober 2020   10:14 Diperbarui: 31 Oktober 2020   10:31 141 5
Semula banyak yang iri ketika pemerintah berikan perhatian khusus bagi pengemudi Online menyusul merebaknya Cobid-19 awal tahun 2020 lalu. Melalui Program Relaksasi yang diluncurkan Presiden Jokowidodo, para pengemudi Online tidak diwajibkan bayar cicilan, baik motor dan mobilnya. Kebijakan ini, sebetulnya masuk ke dalam rekstrukturisasi kreditur di bawah Rp10 miliar.

Tak hanya itu, mereka (baca: sopir online) diberi semacam proyek berupa pendistribusian bantuan Sembako ke masyarakat. Belakangan beberapa penggiat kemanusiaan, seperti yang dimotori dr Tirta, kerap mengajak warga mampu untuk memberikan tips lebih atau pesan makan untuk dibawa pulang pengemudi online.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun