Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Cegah Covid-19, Mahasiswa KKN Undip Ajak Warga untuk Gemari (Gemar Makan Ikan)

6 Agustus 2021   10:46 Diperbarui: 6 Agustus 2021   11:00 377 0
Grobogan (14/07/21). Penyebaran Covid-19 yang belum reda mengharuskan masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan serta meningkatkan daya tahan tubuh agar terhindar dari Covid-19. Salah satu upaya dalam meningkatkan daya tahan tubuh adalah dengan mengkonsumsi makanan yang bergizi contohnya adalah ikan. Masyarakat belum sepenuhnya menyadari betapa pentingnya mengkonsumsi ikan. Kondisi  tersebut mendorong Anisa Dwi Aprilia, mahasiswa KKN  TIM II UNDIP 2021 untuk memberikan sosialisasi pentingnya mengkonsumsi ikan dan cara membedakan ikan segar layak konsumsi dan yang tidak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun