Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa KKNT PPD Covid-19 UPI Ikut Ambil Peran dalam Penguatan Pembelajaran Daring di Sekolah

5 Maret 2021   23:48 Diperbarui: 6 Maret 2021   00:00 165 1
Coronavirus disease atau yang biasa kita sebut COVID-19 merupakan virus yang disebabkan oleh virus Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavrius-2 (SARS-CoV-2). Indonesia pertama kali melaporkan 2 kasus positif Covid-19 pada tanggal 2 Maret 2020 dan Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization) resmi mengumumkan wabah COVID-19 ini sebagai pandemi global pada tanggal 11 Maret 2020. Akibat dari adanya virus COVID-19 ini, seluruh kegiatan diberbagai negara termasuk di Indonesia sempat dihentikan dan pemerintah memberlakukan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang dimana kebijakan ini dimaksudkan untuk memutus mata rantai penyebaran virus COVID-19 di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun