Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Meningkatkan Mutu Buku Untuk Budaya Literasi Yang Baik

24 September 2021   07:57 Diperbarui: 24 September 2021   07:59 84 1
     Buku adalah pintu kemajuan dan jendela kemajuan untuk terciptanya kualitas SDM yang baik dan sarana untuk mencerdaskan sebuah bangsa, namun di Indonesia masalah buku yang sangat penting ini tidak ditanggapi secara serius. Meski buku merupakan media strategis untuk mencerdaskan bangsa, namun belum ada strategi dan kebijakan perbukuan nasional. Pengaduan masalah kualitas buku merupakan masalah terpenting yang harus segera diselesaikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun