Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Artikel Utama

Analisis Sebab Akibat Jatuhnya Pesawat Germanwings

29 Maret 2015   21:11 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:49 341 0

Sebuah Pesawat Germanwings jatuh di Pegunungan Alpens pada tanggal 24 Maret lalu. Pesawat ini membawa 144 penumpang dan 6 awak, dan semuanya dilaporkan tidak ada yang selamat. Pilot pesawat ini, yakni Patrick Sonderheimer  telah memiliki lebih dari 6.000 jam terbang untuk pesawat Air Bus A 320. Dari temuan kotak hitam yang keadaan rusak ditemukan percakapan  antara pilot dan co-pilot Andreas Lubitz. Lubitz, 27 tahun,  diketahui mengunci pintu cokpit saat keluar dari kabin pesawat Germanwings 9525. Menurut tim investigasi kejaksaan Jerman, diduga Lubitz mengarahkan pesawat ke Pegunungan Alpen, Prancis,  sedang dalam perjalanan dari Barcelona, Spanyol, ke Düsseldorf, Jerman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun