Mohon tunggu...
Humaniora

Satgas TMMD bersama Warga Kebut Rabat Beton Desa Godo

5 April 2018   10:28 Diperbarui: 5 April 2018   10:35 678
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pati -- Pagi ini sejumlah warga dan satgas TMMD terlihat sudah sibuk mengerjakan jalan penghubung dukuh godo dan dukuh selowire, kegiatan rabat beton ini sepanjang 1,7 km sangat membutuhkan tenaga yang sangat ekstra dalam menyelesaikanya.(5/4/2018)

Jalan yang saat ini dalam pengerjaan rabat beton sangat di butuhkan masyarakat untuk keperluan mobilitas warga setiap hari,dengan di adakanya program TMMD yang mencakup pekerjaan rabat beton sepanjang 1,7 km merupakan wujud dan tujuan dari TMMD guna membantu pemerintah dalam  percepatan pembangunan daerah.

Kegiatan TMMD desa godo yang akan berlangsung selama 30 hari kedepan di harapkan dapat sesuai dengan harapan pemerintah maupun harapan masyarakat, sehingga manfaat akan segera  dapat dirasakan oleh warga,selain kegiatan yang berupa kegiatan fisik dalam hal ini makna yang dapat di ambil dari sebuah kegiatan TMMD adalah membelajari semua lapisan masyarakat dan generasi muda tentang arti dari gotong royong.

Kegiatan rabat beton hari ini di ikuti sejumlah warga sebanyak 25 orang dan Satgas sebanyak 20 orang,di harapkan dalam setiap hari dapat mencapai 100 m sehingga tahapan pelaksanaan tmmd dapat sesuai dengan rencana.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun