Mohon tunggu...
Nyi Ismayawati
Nyi Ismayawati Mohon Tunggu... Buruh - Urip sakmadya

Ngupaya upa

Selanjutnya

Tutup

Humor

Gratis Naik Pesawat Terbang di Soekarno-Hatta

17 November 2020   16:33 Diperbarui: 17 November 2020   16:43 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sebagai seorang pendidik, sekali pun hanya guru tidak tetap alias GTT di sebuah SMA dengan gaji tak lebih dari separuh UMK, Harnowo begitu bangga akan profesinya yang telah disandangnya selama enam tahun. Gelar sebagai Pahlawan Tanda Jasa tak dipedulikannya selain pengabdiannya yang tulus. Demikian juga saat mendapat sebuah kartu keanggotaan organisasi komunitas guru.

"Percuma mendapat kartu anggota kalau komunitas ini tak bisa mengangkat harkat guru sebagai pendidik," selorohnya saat baru saja menerima kartu tersebut.

"Jangan remehkan, itu kartu sakti," jawab sesama teman guru muda.

"Sakti gimana?" tanya Harnowo setengah bingung.

"Dengan kartu ini kamu bisa naik pesawat terbang gratis di Sukarno Hatta...," kata temannya sambil ngeloyor mengajak pulang karena kegiatan PJJ telah usai.

"Ah yang benar?" Harnowo tambah bingung.

Di depan halaman sekolah tempat dia mengabdi, sang teman menunjuk ke arah monument pesawat tempur yang ada di perempatan Jalan Soekarno Hatta Malang, sambil berkata: "Naik itu pesawat terbang. Gratis....."

Foto sendiri.
Foto sendiri.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun