Mohon tunggu...
Khoerini Fauziah
Khoerini Fauziah Mohon Tunggu... Lainnya - D3 Akuntansi

Universtas Islam Sultan Agung

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Manfaat Sistem Informasi Akuntansi Manajemen dalam Dunia Bisnis

22 Januari 2021   23:36 Diperbarui: 22 Januari 2021   23:54 2083
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Penulis :

Izzatul Amalia (49401900040)

Khoerini Fauziah (49401900042)

Lulu' Khoerun Nisa (49401900044)

Meliana Antika (49401900047)

Dosen Pengampu : Drs. Osmad Muthaher, M.Si

Mata Kuliah : Akuntansi Manajemen

Mahasiswa Fakultas Ekonomi - Program Studi D3 Akuntansi

Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Dalam mengantisipasi perkembangan perekonomian saat ini, perusahaan dalam aktivitas operasinya harus menerapkan integritas proses businnes artinya perusahaan sekarang tidak hanya memperhatikan fungsinya sendiri-sendiri (seperti fungsi pembelian, produksi, pemasaran dan lain lain) tidak berusaha berintegritas dengan fungsi-fungsi lainnya, tetapi proses business diperoleh deangan cara menggabungkan antara manfaat berupa spesialisai dari sumber daya manusia dengan unsur unsur efisiensi, kecepatan dan kualitas yang diperoleh dari bentuk integritasproses business tersebut. Dengan adanya penggabungan antar fungsi perusahaan, maka hasil produksi dapat mencapai tujuan dan efektifitas yang diharapkan. Dinamika pertumbuhan ekonomi senantiasa sejalan dengan perkembangan profesi akuntansi. Akuntansi manajemen sebagai alat pertanggung jawaban, berkembang sejalan dengan kompleksnya persoalan-persoalan dalam perusahaan.

Dalam persaingan global mendatang, karena batas antar negara menjadi tidak ada, persaingan antar perusahaan asing dengan perusahaan domestik menjadi sangat tajam. Siklus hidup suatu produk menjadi relatif pendek. Perusahaan-perusahaan industri yang memiliki teknologi yang cepat berubah, harus tanggap mengantisipasi kebutuhan konsumen di masa mendatang. Harus selalu diciptakan proses dan teknologi yang up to date dengan harga yang kompetitif untuk mencapai keberhasilan menjual produk, baik dalam short run maupun long run. Oleh karena itu sebagai pembisnis harus dapat memanfaatkan adanya informasi akuntansi manajemen dalam menjalankan bisnisnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun