Mohon tunggu...
Yuliana. Jfr
Yuliana. Jfr Mohon Tunggu... Administrasi - Manusia Biasa

"Apa yang diingat atau terpuruk dalam satu titik tiada bermakna." Rumah baca juga tulis tempat menyimpan dan mengasah ide dunia tulis menulis. Bahwa dari sudut pandang seni terdapat banyak makna, yang mana menjadi salah satu bagian dari histori kehidupan. Semoga isi tulisan ini bermanfaat bagi pembaca. Saran dan kritik dengan senang hati diterima. Salam santun. - Yuliana. Jfr

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kelas Desain Grafis di Kairo oleh Cractive.id

9 Desember 2020   08:05 Diperbarui: 7 Januari 2022   19:20 191
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Farhan Ghazy & Nabil Nashiri (Tutor Kelas Desain Grafis)/dokpri

Kairo - Kamis, 3 Desember 2020 lalu Creactive.id  mengadakan kelas desain grafis secara intensif dan interaktif di auditorium Wisma Nusantara, Rabeah Adeweyah Wisma Nusantara Cairo. Acara berjalan dengan khidmat dimoderatori oleh Cally Gifhara

Dengan para tutor yang ahli di bidangnya Farhan Ghazy dan Nabil Nashiri. 

Kelas berlangsung dengan sangat kondusif dan antusias para peserta, yang mana para tutor menjelaskan secara rinci bagaiman cara membuat iklan, pamflet agar menarik para klien, konsumen. 

Saya selaku leader dari Creactive.id sangat berterima kasih kepada segenap tim yang tetap semangat, menyempatkan waktu, memberi tenaga dan pikiran. 

Semoga dengan adanya kegiatan seperti ini, menambah wawasan kita, berbagi cerita, berbagi pengalaman, serta networking untuk kedepannya.  

@creactive.id1 sendiri adalah wadah, komunitas untuk mengasah skill, kreatifitas, menyalurkan ide, imajinasi dalam bentuk nyata. 

Tidak hanya kelas desain saja, beberapa bulan lalu tepatnya di bulan Agustus dan September Ceactive.id mengadakan kelas menulis diantaranya kelas menulis puisi dan cerpen. Untuk kelas puisi sendiri hasil karya dari peserta kelas sedang diproses dalam pembukuan dan penerbitan. 

Selain itu, Creactive.id juga mengadakan sharing  baik itu tentang pendidikan, budaya, bisnis, teknologi, wawasan, networking. Para pembicara diundang dari teman-teman Indonesia yang berada di Luar Negeri maupun di Indonesia. 

Besar harapan kami, semoga dengan adanya Creactive.id dapat membantu teman-teman, regenerasi yang selalu kreatif dalam bidang dan skillnya masing-masing. 

Salam santun dari kami para tim Creactive.id, mari akhiri tahun 2020 ini dengan PR untuk mengawali 2021 nanti. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun