Mohon tunggu...
kendy setiawan
kendy setiawan Mohon Tunggu... Freelancer - MAHASISWA

UNIVERSITAS MERCUBUANA JAKARTA

Selanjutnya

Tutup

Money

Pemasaran Melalui Sosial Media

8 Desember 2019   21:30 Diperbarui: 8 Desember 2019   21:33 901
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.



Bisnis apakah yang kalian sedang jalani sekarang?? Sudah tepatkah cara  memasarkan nya???

Indonesia merupakan salah satu negara berkembang yang memiliki pengguna situs jejaring sosial terbanyak di dunia. Karena hal tersebut tidaklah heran bila jejaring sosial pada saat ini digunakan sebagai alternatif bagi setiap pemilik bisnis untuk memasarkan produk atau memperkenalkan bisnisnya.

 Di era yang serba canggih ini berbagai bisnis yang dikembangkan bahkan bisnis semakin menjamur karena tersedianya teknologi pendukung. 

Salah satu pemanfaatan teknologi adalah sosial media marketing yang sedang trend pada saat ini. Alasan yang membuat tak sedikit orang yang lebih memanfaatkan sosial media adalah karena sangat mudah digunakan dan biaya yang murah menjadi alasan banyak pebisnis untuk mengelola bisnis melalui social media marketing

Penetrasi Pengguna Internet Indonesia (APJI, 2016)
Penetrasi Pengguna Internet Indonesia (APJI, 2016)


Statistik pengguna internet yang perlu diketahui pada tahun 2016 di Indonesia yaitu terdapat 132,7 juta pengguna internet dan setidaknya minimal sekali dalam satu bulan 79% di antaranya aktif disosial media. 

Berdasarkan fakta, pada satu bulan pertama, sudah banyak sosial media marketer yang menyerah dikarenakan mereka. Kebanyakan menyerah karena merasa tak ada umpan balik positif yang berdampak pada bisnis yang dijalankan. Jika ingin melakukan social media marketing, tentunya juga harus merencanakan strategi terlebih dahulu. Saat ini social media marketing efektif untuk membantu strategi pemasaran pada sebuah bisnis atau perusahaan

Strategi Pemasaran di Sosial Media Yang Benar Seperti apa sih?

Setiap sosial media memiliki karakteristik, setidaknya mewakili hal berikut; jenis audiens, ukuran, serta konten seperti apa yang efektif untuk direpresentasikan. Agar bisnis berjalan lancar di situs jejaring sosial melalui social media marketing seharusnya membangun strategi terlebih dahulu yang akan dilaksanakan saat berbisnis melalui social media marketing.

"Fokus Pada Satu Sosial Media"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun