Mohon tunggu...
Wisma Eka Nurcahyanti
Wisma Eka Nurcahyanti Mohon Tunggu... Administrasi - ASN di Badan Pusat Statistik Kota Madiun

Numpang lahir di Pacitan 1 April 1979. Saat ini tinggal di Kabupaten Madiun. Suka membaca dan ingin bisa menulis hal-hal yang bisa dinikmati diri sendiri dan pembacanya.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Menjadi Kabel

4 Oktober 2020   07:03 Diperbarui: 4 Oktober 2020   07:06 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar oleh Pixabay

Menjadi kabel.

Mungkin pembaca tulisan saya ini pernah mengalami ya. 

Bukan... bukan menjadi kabel dalam artian yang sesungguhnya. Ini cuma sebuah kiasan.

Memangnya manusia bisa berubah bentuk? Hmmm... mungkin ya, dalam film Harry Potter, seorang penyihir bisa merubah temannya menjadi tikus. Hehehe...

Menjadi kabel yang saya maksudkan disini adalah, menjadi penghubung. Seseorang yang anda kenal, minta tolong kepada anda, untuk bicara kepada orang lain yang juga anda kenal, tentang sesuatu hal. 

Hal pertama yang terpikir di kepala kita, saya utamanya, adalah kenapa seseorang itu harus minta tolong kepada kita. Kenapa tidak langsung saja ngomong sendiri kepada yang bersangkutan. 

Karena menjadi penghubung seperti ini, berat kawan. Utamanya jika... dua orang yang akan kita hubungkan ini adalah orang yang sama-sama kita sayangi.

Saya pernah mengalami menjadi kabel seperti ini. Dan rata-rata, berakhir dengan hal yang tidak menyenangkan.

Derita orang yang terpaksa menjadi kabel itu kawan, saya ceritakan yah.

Pertama, sang kabel harus berusaha memahami apa yang diinginkan oleh pengirim pesan. Susah, lho. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun