Mohon tunggu...
Izza Nurfadillah
Izza Nurfadillah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UIN Maulana Malik Ibrahim Malang

Konsep dan prediksi bukan selalu terarah dalam tatapan hidup, karena mereka butuh keyakinan dan kepercayaan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Hidup Sehat, KKM 11 UIN Malang Sosialisasi PHBS pada Siswa Siswi MI Roudhotut Tholibin Tegalweru, Dau Malang

27 Januari 2023   05:50 Diperbarui: 27 Januari 2023   05:53 171
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

MENCEGAH LEBIH BAIK DARIPADA MENGOBATI!

Itulah jargon yang kami sampaikan kepada siswa siswi MI Roudlotut Tholibin dalam kegiatan Sosialisasi Penerapan Hidup Bersih dan Sehat ( PHBS ) pada Rabu, 4 Januari 2023 kemarin.

Penerapan Hidup Bersih dan Sehat atau yang biasa kita kenal dengan PHBS merupakan salah satu upaya pencegahan terhadap penyakit atau masalah Kesehatan. Penerapan Perilaku PHBS baiknya tidak hanya dilakukan oleh orang dewasa saja, namun dari rentang usia anak -- anak hingga orang tua. Melalui Sosialisasi ini, anggota KKM 11 UIN Malang bertujuan untuk mengenalkan perilaku hidup sehat yang benar kepada siswa agar terus dilakukan hingga mereka dewasa nanti. 

Berdasarkan observasi kami terhadap kondisi Kesehatan khususnya Kesehatan gigi pada siswa siswi di daerah dusun Jengglong yang mayoritas bersekolah di MI Roudlotut Tholibin, kami memutuskan untuk menyelenggarakan Sosialisasi PHBS yang berisikan cara mencuci tangan dan gosok gigi yang baik dan benar. 

pemenang kuis-kuis (Dokpri)
pemenang kuis-kuis (Dokpri)
antusias para siswa siswi dalam mendengarkan penjelasan dari pemateri (Dokpri)
antusias para siswa siswi dalam mendengarkan penjelasan dari pemateri (Dokpri)
Sosialisasi ini dilakukan kepada siswa siswi kelas 6.  Pemateri dalam sosialisasi tersebut merupakaan anggota kelompok KKM 11 UIN Malang sendiri, berasal dari Prodi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran dan Jurusuna Psikologi Fakultas Psikologi UIN Malang. Pada kegiatan tersebut, siswa juga diberikan kesempatan untuk praktek secara langsung, agar mereka semakin paham dan dapat dengan mudah diterapkan dalam kehidupan sehari hari.

#KKM11UINMALANG #SOSIALISASIPHBS

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun