Mohon tunggu...
Iswadi Suhari
Iswadi Suhari Mohon Tunggu... Penulis - Passion catcher

Penulis opini, buku, dan novel "Cintaku Setengah Agama"

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Sukses Hadapi "Competency Based Job Interview" dengan Metode STAR

21 Agustus 2021   20:23 Diperbarui: 23 Agustus 2021   10:26 1199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi interview kerja | Sumber: shutterstock via money.kompas.com

Jika pertanyaannya misalnya tentang menyiasati atau mengatasi rekan kerja yang sulit dan tidak bisa diajak kerja sama, usahakan jawaban Anda sepositif mungkin dan tidak berkesan menyalahkan siapapun.

Jika kebetulan pertanyaannya meleset dari yang Anda persiapkan dan Anda merasa tidak pernah mengalami hal yang ditanyakan. Maka, jawab bahwa Anda tidak pernah mengalaminya tapi lanjutkan dengan jawaban jika Anda mengalami hal semacam itu maka Anda akan melakukan apa. 

Ingat, sebenarnya tabu dalam competency based interview untuk menjawab tidak pernah mengalami apa yang ditanyakan, karena hal ini menunjukan Anda belum teruji dalam kompetensi yang dibutuhkan tersebut. 

Usahakan untuk menceritakan momen atau pengalaman yang sebisa mungkin bisa dikaitkan dengan kompetensi yang ditanyakan.

Jadi, Anda sedang mempersiapkan wawancara pekerjaan? 

Jangan lupa untuk melakukan persiapan-persiapan di atas ya. Walaupun dalam vacancy announcement atau informasi lowongan pekerjaan tidak dicantumkan kompetensi yang dibutuhkan, lebih baik Anda persiapkan. 

Karena tidak ada ruginya jika Anda siap walaupun tidak ditanyakan, daripada Anda tidak siap dan kebetulan Anda mendapatkan wawancara pekerjaan yang berbasis kompetensi. 

Semoga berhasil.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun