Mohon tunggu...
Priyono Budisuroso
Priyono Budisuroso Mohon Tunggu... Dokter - Dokter SpA di Purwokerto

Pangkat dan Golongan sebagai PNS sudah "mentok" IV E, tidak ada Pangkat dan Golongan yang lebih tinggi lagi, kalo di Ketentaraan berarti " Jendral" ya., Tidak cari musuh dan tidak ingin dimusuhi " Ngluruk tanpa bala, menang tanpa ngasorake"

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Potong Rambut Mandiri

16 Desember 2018   09:21 Diperbarui: 16 Desember 2018   09:32 162
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Dimulai saat mahasiswa, pada saat potong rambut di salon, saya amati cara memotong rambutku, ah ternyata gampang.

 Pulang dari cukur rambut, saya beli gunting rambut dan sisir kecil. Probandus potong rambut pertama adalah saya sendiri, kemudian adik, lama2 kakak dan ayah pun ikutan minta di potong rambutnya. 

Mulai saat itu saya tak lagi potong rambut baik potong rambut emperan, pitingan di bawah pohon maupun di salon. Selalu saya potong sendiri sampai dengan sekarang. 

Saat sudah menikah dan punya anak, kebetulan 2 anakku adl laki2, aku lah yang jadi "tukang cukur" anak2 ku. Itu berlangsung sampai mereka lulus SMA. Setelah lulus SMA, mereka melanjutkan kuliah di Jogya dan sudah tidak mau lagi di cukur bapaknya

Saat rambut mulai beruban pun saya selalu mengecat rambut sendiri

 Hari berganti hari, tahun berganti tahun, tak terasa sudah 44 tahun saya jadi "tukang cukur" untuk diriku sendiri. Sudah berapa  duit yg saya hemat untuk itu, hehe

Selamat siang

Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun