Mohon tunggu...
Inka Dwi
Inka Dwi Mohon Tunggu... Guru - Guru

Untuk hobi saat ini suka mempelajari hal-hal baru dan bisa mengembangkannya dalam kehidupan sehari-hari

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Penggunaan Media Wishing Tree sebagai Media Pembelajaran Bahasa Inggris

12 Oktober 2022   09:36 Diperbarui: 12 Oktober 2022   09:39 818
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Anak-anak sangat bersemangat dalam menyelesaikan tugas ini karena mereka merasa kegiatan ini dilakukan di luar kelas dan sesuatu yang baru. Mereka juga merasa bisa menyampaikan harapan dan doa untuk diri mereka di masa depan. 

Selain itu, hasil karya ini bisa mereka jadikan kenang-kenangan yang akan mereka lihat 3 atauh 5 tahun ke depan ketika mereka mengunjungi sekolah tersebut setelah mereka lulus.

Dengan menggunakan media wishing tree atau pohon harapan ini, diharapkan ada dampak positif dalam kegiatan pembelajaran di sekolah. Guru juga mampu membuat inovasi-inovasi baru yang sesuai dengan materi yang akan disampaikan sehingga proses belajar mengajar menjadi efektif dan menyenangkan. Dan juga, semoga banyak guru-guru di luar sana bisa menjadikan media wishing tree atau pohon harapan sebuah penelitian dan bisa digunakan dengan baik ke depannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun