Mohon tunggu...
Indah Amalia
Indah Amalia Mohon Tunggu... guru -

seorang guru sekolah dasar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Empat Bagian Otak

28 Desember 2010   01:50 Diperbarui: 26 Juni 2015   10:19 10931
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Otak kita mempunyai otak yang relatif cukup besar, memiliki berat sekitar 1.5 kilogram. Otak manusia terdiri dari air 78%, sedikit lemak yaitu 10% dan protein 8%.

Empat bagian otak:

a. Otak Besar (Cerebrum) terdiri atas empat bagian utama yang disebut lobe/lobus. Keempat bagian lobus tersebut adalah lobus

-bagian belakang (lobus occipetal) yang bertanggung jawab pada penglihatan

-bagian depan (lobus frontal) yang punya andil terhadap tindakan yang disengaja seperti memberi penilaian, kreativitas, menyelesaikan masalah, dan merencanakan.

-Lobus parietal, memproses sesuatu yang berhubungan dengan sensori yang lebih tinggi dan fungsi-fungsi bahasa.

-Lobus temporal bertanggung jawab terhadap pendengaran, memori, pemaknaan, dan bahasa, meskipun ada beberapa fungsi yang saling tumpang tindih antara masing-masing lobus ini.

b. Otak Tengah atau Sistem Limbik

Bagian ini adalah bagian yang menyumbang sekitar 20% dari seluruh volume otak yang bertanggung jawab atas tidur, emosi, atensi, pengaturan bagian tubuh, hormon, seksualitas, penciuman, dan produksi kimiawi otak.

c. cerebellum (otak kecil)

Terdapat di di bagian bawah belakang otak tengah. Bertanggung jawab atas bebeapa aspek seperti keseimbangan, postur, gerakan motorik, musik, dan kognisi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun