Mohon tunggu...
Humaniora

Kasus Mirna dan Investigasinya - The Trial (Continued - Part 3) - Observation and Theory Progressing

8 September 2016   13:29 Diperbarui: 8 September 2016   13:42 847
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

- Pemeriksaan Urine >> negatif Thiocyanate

Meskipun hasil pemeriksaan atas kopi (yang katanya berasal dari Kafe Olivier yang saat itu diminum Korban) menunjukkan Positif Sianida (7400-7900 mg/liter) dengan pH 13 ... ini berada diluar tubuh dan tidak ada kaitan erat dengan sebab kematian.

Dari hasil lab toksikologi tersebut, secara logika kita akan bisa menyimpulkan bahwa kematian korban tidak ada kaitannya dengan sianida; meski untuk visum resmi, sebab kematian yang pasti-nya belum bisa ditentukan oleh Dokter Forensik.

Yang terjadi menurut pengamatan penulis, Banyak kita yang twisting fact to suit theory ... ini kesalahan fatal.

Bukti Twisting Fact to Suit Theory ... banyak kita yang mengasumsikan bahwa Korban meminum Kopi bersianida karena Korban meninggal sementara Hani tidak.

Asumsi ini tidak boleh dilakukan karena kita sudah meniadakan sebab kematian yang lain. 

Dari hasil lab yang menunjukkan negatif-nya temuan sianida didalam tubuh korban, akhirnya dicoba "dijelaskan" kenapa tidak ada.

Ini sangat Absurd; bukannya berusaha mencari barang-bukti (sianida didalam tubuh korban), yang terjadi justru berusaha menerangkan kenapa tidak ada barang-bukti tersebut.

Ini sama saja saya memvonis anda menderita Kanker Stadium IV dengan menjelaskan kenapa tidak-ada tanda-tanda kanker stadium IV ditubuh anda. Logis?

OK lah kalau kita mau anggap bahwa Sianida tersebut menguap dsb dst; bagaimana dengan pH atau derajat keasaman?

pH ini menurut penulis jauh lebih "awet" karena senyawa asam, akan tetap asam kalau tidak di-encerkan atau dinetralisir oleh basa; sebaliknya, senyawa Basa akan tetap Basa tanpa diencerkan atau dinetralisir oleh asam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun