Mohon tunggu...
Imelda Rahma
Imelda Rahma Mohon Tunggu... Atlet - Imelda Rahma Farida

Jangan berhenti menyerah, awali dengan doa barengi dengan usaha

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Jangan Sentuh Narkoba!

21 Januari 2020   11:55 Diperbarui: 21 Januari 2020   12:09 648
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Narkoba merupakan singkatan dari Narkotika, psikotropika, dan obat terlarang yang berbahaya. Banyak yang meninggal dunia karena mengkonsumsi narkoba, padahal mereka tahu bahwa narkoba itu berbahaya bagi nyawa manusia. Tapi banyak pula orang yang sudah kecanduam narkoba namun tidak mengiraukan akibatnya. Ada pula orang yang awalnya memang coba-coba dan menjadi ketergantungan.

Memang dasarnya narkoba mudah didapatkan karena sudah banyak diperjual belikan. Pembelinya pun tidak mengenal usia, ras, golongan dan agama. Walaupum harga narkoba cukup mahal l, tapi orang-orang akan tetap membelinya. Narkoba dipakai hanya untuk kenikmatan sesaat untuk menghindari masalah yang dihadapi. Zaman sekarang para remaja atau amak muda dapat mudah dipengaruhi, hal ini dikarenakan pola pikit remaja yang pendek.

Ada beberapa faktor yang menyebabkan banyak remaja terjerumus ke hal-hal yang tidak baik yaitu faktor keluarga, gaya hidup, teknologi dan masih banyak yang lainnya. Sebenarnya dalam dunia medis, narkoba digunakan untuk membius pasien dan juga sebagai obat penenang dengan dosis yang tepat. Remaja merupakan generasi penerus bangsa, untuk itu sebagai remaja harus bisa menghindari hal-hal yang merusak masa depan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun